Namun bukan berarti nasib Google+ akan seperti pendahulunya Buzz/Wave, pasalnya Google+ ini Benar-benar memiliki fitur yang sama dengan Facebook, Namun bedanya di Google+ disediakan Circle yang bertujuan memisahkan mana teman yang dipilih. Contoh : posting pada teman tidak akan sama seperti kepada orang tua atau guru. Hal itu lah yang menjadi kelemahan Facebook dimana Sharing biasanya dapat terlihat oleh semua teman. Terlepas dari masalah privasi Google+ juga mengeluarkan aplikasi videochat dan menjadi suatu keunggulannya.
Namun pihak Facebook tak tinggal diam, mereka juga menggarap sistem Privasi yang memadai seperti milik Google+, namun privasi ini masih dinilai rumit. Selain itu Facebook juga merilis aplikasi videochat yang didukung Skype.
Perang besar ini belum bisa dipastikan akan dimenangkan siapa. Baik Google+ maupun Facebook memiliki Nilai + masing-masing. Namun penyebab pupularitas Facebook sejak ia diluncurkan ialah karena kebosanan akan social networking seperti Friendster yang Ngunu2 ae... Dan Mampukan Google+ menggeser Raja dari Social networking yaitu ''Facebook"
0 comments:
Post a Comment
Tinggalkan jejak anda dengan berkomentar sebagai apresiasi kepada penulis. :)